Senin, 26 Mei 2014

puisi jah(from old binder...)

Diposting oleh Unknown di 08.57.00

1 juli 2006

indahnya dunia,

di berikanNya satu creature senyum menawan dari seraut wajah

wajah yang manis,mata yang tersirat kangen

atau salah lihatkah sepasang mata?

Raga yang terus berlalu,tak lagi menoleh

Payah memang kisah ini,

bukan seperti indahnya fairytale,

yang pastinya bahagia di akhir.

Seraut wajah dengan senyum,

yang tak terengkuh walau bermimpi secara terus menerus

Mimpi yang tak selalu seindah fairytale...

Rasa ini akan menghilang,

berubah menjadi gelembung-gelembung busa,

dan akan pecah di udara...

Hanya sekedar mimpi siang yang indah,

saat melihat seraut wajah yang tersenyum.
(saturdei without think@home)


notez :
ehemmmmmz,
ketemu lagi puisi-puisi lama di kardus yang ingin di buang ke sampah.
huahheeemmmzzzz...
saat di baca,jadi ingat lagi lah kejadian dulu,waktu saya masih suka dengan bikin puisi tentang mereka,creature ciptaan Tuhan yang menawan hehehehe
(saat hari liburan yang sepi,duduk nongkrong depan home,dan melihatnya di siang itu.
berjalan sendiri di tengah siang,di kosongnya jalanan
^_^
dan dia menoleh sepersekian detik saat saya melihat ke arahnya
hehehehe
lucu.itu yang saya rasa.
tertawa dengan kekonyolan rasa suka yang merumitkan,di kala raga harus berbohong untuk sombongnya jiwa.
ketemu kamu lagi,kamu terlihat kacau,bukan seperti seseorang yang dulu saya suka)
hmmm


0 komentar:

Posting Komentar

 

tulisan iseng,tulisan kurang kerjaan jha Copyright © 2012 Design by Antonia Sundrani Vinte e poucos